Sebuah Mobil mengitari suatu lintasan melingkar mendatar dengan Jari Jari 40m dengan kelajuan tetap 20m/s. Percepatan mobil tersebut adalah
DenmazEvan
Diketahui : R = 40m v = constant = 20m/s
Ditanya : Percepatan mobil a = ?
Jawab : Hubungan dari gerak melingkar memiliki korelasi percepatan sentripental dengan kecepatan dan jari2 adalah :
as = v²/R = (20)²/ 40 = 10 m/s²
dari definisinya, percepatan sentripental mempunyai gambaran menuju pusat lingkaran , benda itu dilihat selalu memutar menuju inti, tetapi realitanya gerak tersebut adalah gerak semu. tetapi untuk percepatan total dari sistem itu adalah percepatan sentripental saja , dikarenakan kasus disini adalah gerak melingkar beraturan dimana percepatan tangensialnya adalah nol maka :
a = √ (as² + at²) = √ (10² + at²) = 10 m/s² (arahnya sudah pasti menuju pusat)
R = 40m
v = constant = 20m/s
Ditanya :
Percepatan mobil a = ?
Jawab :
Hubungan dari gerak melingkar memiliki korelasi percepatan sentripental dengan kecepatan dan jari2 adalah :
as = v²/R = (20)²/ 40 = 10 m/s²
dari definisinya, percepatan sentripental mempunyai gambaran menuju pusat lingkaran , benda itu dilihat selalu memutar menuju inti, tetapi realitanya gerak tersebut adalah gerak semu. tetapi untuk percepatan total dari sistem itu adalah percepatan sentripental saja , dikarenakan kasus disini adalah gerak melingkar beraturan dimana percepatan tangensialnya adalah nol maka :
a = √ (as² + at²) = √ (10² + at²) = 10 m/s² (arahnya sudah pasti menuju pusat)
Jadi Percepatan mobil adalah 10 m/s² menuju pusat