Sebuah roda sepeda berputar dengan percepatan sudut alfa yang beubah terhadap waktu t yang dinyatakan dengan alfa = (1,4) - (0,2)t ; dengan alfa dalam radian/s^2 dan t dalam sekon. Pada t = 0, roda berada pada keadaan diam. Kecepatan sudut roda pada saat t = 2 sekon adalah?
A. 1,0 rad/s B. 1,2 rad/s C. 2,0 rad/s D. 2,4 rad/s E. 4,0 rad/s
Mohon bantuannya ya yang pinter.. Makasihh.
rtzg0dz
INGAT, jarak diturunkan menjadi kecepatan, kecepatan diturunkan menjadi percepatan.
a = f''(x) = 1,4 - 0,2t
maka,
v = f'(x) = 1,4t - 0.2t^2 + C
dimana, C itu konstanta.
f'(0) = 0 | Why ? Di soal roda DIAM ketika t =0.
f'(0) = 0 = C , sehingga C = 0
dan pers. menjadi
f'(x) = 1,4t - 0,2t^2
f'(2) = 1,4(2) - 0.2(4)
f'(2) = 2,8 - 0,8
f'(2) = 2