9. Yang dimaksud dengan sifat kelembaman benda ialah a. sifat fisis kimia benda b. sifat benda yang dapat berubah wujud c. sifat fisis benda d. sifat benda yang mempertahankan keadaan diamnya 10. Agar sebuah benda yang bermassa 25 kg bergerak dengan percepatan 5 m/s, maka benda tersebut harus diberi gaya sebesar .... a. 50N b. 75 N c. 100 N d 125 N 11. Sebuah gaya 2.000 N bekerja pada sebuah batang kayu yang sedang terapung di sungai. Batang kayu mengalami percepatan 4 m/s². Maka massa batang kayu tersebut adalah .... a. 500 kg b. 800 kg c. 5.000 kg d. 8.000 kg Sebuah Pesawat Concorde yang memiliki empat mesin dengan massa total 180.000 kg pada posisi take-off. Percepatan pada saat take off adalah 3,6 m/s-, maka gaya take off yang dihasilkan oleh tiap mesinnya adalah ... a. 112.500 N b. 162.000 N c. 562.000 N d 648.000N
Jawaban:
9. D
10. F = m x a
= 25 x 5 = 125 N
11. F = m x a
2000 = m x 4
2000 = 4m
m = 2000 : 4 = 500 kg
12. massa tiap mesin : 180.000 : 4 = 45.000
F = m x a
= 45.000 × 3,6 = 162.000 N