Sebuah senapan bermassa 4 kg menembakan sebuah peluru bermassa 0.016 kg, dengan kelajuan 80 m/s kekanan. tentukan : a). berapa kecepatan terpentalnya senapan sesaat setelah peluru ditembakan. b). jika senapan berhasil dihentikan oleh bahu penembak setelah terpental 8 cm. berapa gaya rata-rata yang dikerjakan senapan pada bahu.
fajar17Kurniawan
M . v = mi . vi v = mi . vi / m v = 0.016 . 80 / 4 v = 0.32 m/s
fajar17Kurniawan
yya inikan tentang aksi = reaksi jadii rumusnya yaa bentuk perbandingan begitu. dengan vi = kecepatan peluru dan v = kecepatan terpentalnya senapan akibat ditembakannya peluru tersebut
v = mi . vi / m
v = 0.016 . 80 / 4
v = 0.32 m/s