2 buah bola A dan B massanya masing-masing 2 kg bergerak berlawanan arah dengan kecepatan 10m/s dan 5m/s kedua benda kemudian bertumbukan secara lenting sempurna,tentukan kecepatan benda setelah tumbukan ?
AnnisaDF
Keistimewaan pada lenting sempurna yang massanya sama adalah harga kecepatan benda setelah tumbukan akan sama dengan kecepetan sebelum tumbukan pada benda lain. Sebelum tumbukan → va = 10 m/s ___ vb = -5 m/s (karena berlawanan) ____ Setelah tumbukan → va = -5 m/s dan vb = 10 m/s