Pesawat mendarat dengan kelajuan 360 km/jam. setelah menyentuh lintasan, pesawat diperlambat 8 m/s². jarak tempuh pesawat dilandasan hingga berhenti adalah... meter
yang dimana Vt = kecepatan akhir (m/s) Vo = kecepatan awal (m/s) a = percepatan/perlambatan (m/s²) s = jarak (m)
karena a = perlambatan, maka, a = negatif a= -8 Vt= kecepatan akhir hingga pesawat berhenti = 0 m/s Vo= kecepatan awal = 360 km/jam = 360000 m/ 3600 detik Vo = 100m/s s= belum diketahui
Vt² = Vo² + 2as 0² = 100² + 2 x -8 x s 0 = 10000 + (-16s) -10000 = (-16s) s = -10000/-16 s = 625 meter
jadi jarak tempuh pesawat sampai berhenti adalah 625 meter
Vt² = Vo² + 2as
yang dimana
Vt = kecepatan akhir (m/s)
Vo = kecepatan awal (m/s)
a = percepatan/perlambatan (m/s²)
s = jarak (m)
karena a = perlambatan, maka, a = negatif
a= -8
Vt= kecepatan akhir hingga pesawat berhenti = 0 m/s
Vo= kecepatan awal = 360 km/jam = 360000 m/ 3600 detik
Vo = 100m/s
s= belum diketahui
Vt² = Vo² + 2as
0² = 100² + 2 x -8 x s
0 = 10000 + (-16s)
-10000 = (-16s)
s = -10000/-16
s = 625 meter
jadi jarak tempuh pesawat sampai berhenti adalah 625 meter
semoga membantu