Arus 2 A mengalir pada sebuah kumparan ketika dihubungkan dengan tegangan AC 200 V, 20 rad/s. Induktansi kumparan tersebut adalahSuatu volmeter digunakan untuk mengukur beda potensial listrik pada rangkaian arus bolak-balik. Jika angka yang ditunjukkan oleh alat ukur tersebut adalah 400 V. Besar tegangan listrik rata-ratanya adalah
Verified answer
1. Diketahui:V = 200
i = 2
Jawaban:
Reaktansi induktif
V = i . XL
200 = 2 x XL
XL = 200/2
XL = 100 ohm.
2. Tegangan listrik rata-rata
Diketahui:
Vm = 400 v
Jawaban:
Vr = Vm x 2/π
Vr = 400 x 2/π
Vr = 800/π
Vr = 254 V