seorang pemburu yang berdiri diam diatara dua bukit menembakkan senapan. ia mendengar gema pertama setelah 1,5 sekon dan gema kedua setelah 2 sekon. jika cepat rambat bunyi di udara adalah 330m/s, hitunglah jarak antara kedua bukit tersebut ?
buat diketahui, ditnya, dan di jwb ya :) makasihh !
Avmap
Jarak bukit 1 ke pemburu S1 = v.t1 = 330.2 = 660 m jarak bukit 2 ke pemburu S2 = v.t2 = 330.1,5 = 495 m jarak kedua bukit St = S1 + S2 = 660 + 495 = 1155 m
0 votes Thanks 1
chikajessicaa
emng nya ada ya kak rumua yg kya gtu ?
Avmap
ini rumus jarak dengan kecepatan karena kecepatannya tetap maka merupakan GLB, gerak lurus beraturan, rumusnya S = V . t dengan t adalah jarak tempuhnya nanti di sma di jelasin lagi kok lebih mendetil
S1 = v.t1 = 330.2 = 660 m
jarak bukit 2 ke pemburu
S2 = v.t2 = 330.1,5 = 495 m
jarak kedua bukit
St = S1 + S2 = 660 + 495 = 1155 m
Dit : jarak1 + 2 ?
Dij:
jarak 1 = 330 x 0,5 = 495 m
jarak 2 = 330 x 2 = 660 m +
1.155 m