Sebuah partikel bergerak lurus dengan kecepata v=4t³+6t²-2t. dengan v dalam m/s dan t dalam sekon. pada saat t=2s partikel berada pada posisi s=5m tentukan posisi dan percepatan partikel pada saat t=5s?
diannasiatulasiah
V=4t³+6t²-2t t= 2 sekon posisi (r): v di integralkan menjadi r = t pangkat 4 + 2t³ - t² r2= 2 pangkat 4 + 2.2³ - 2² = 16+16-4 = 28
t= 2 sekon
posisi (r): v di integralkan menjadi
r = t pangkat 4 + 2t³ - t²
r2= 2 pangkat 4 + 2.2³ - 2²
= 16+16-4
= 28