Pada waktu bersamaan dua buah bola dilempar vertikal ke atas,masing-masing dengan kelajuan v1= 10 m/s (bola1)dan v2= 20m/s (bola2).jarak antara kedua bola pada saat bola 1 mencapai titik tertinggi adalah... m
vt = kecepatan ekstrim = 0 (nol) [bernilai nol karena pada kondisi ini benda berada di titik ekstrim/titikbalik jatuh] v0 = kecepatan awal g = gravitasi [10m/s²] h = ketinggian ekstrim
tinggi bola pertama: Vt^2 = Vo^2 +2as 0 = 10^2 - 2x10s (nilai min. karna benda naik) 0 = 100 - 20s 100 = 20s 5m = s
tinggi bola kedua: Vt^2 = Vo^2 +2as 0 = 20^2 - 2x10s (nilai min. karna benda naik) 0 = 400 - 20s 400 = 20s 20m = s
vt = kecepatan ekstrim = 0 (nol) [bernilai nol karena pada kondisi ini benda berada di titik ekstrim/titikbalik jatuh]
v0 = kecepatan awal
g = gravitasi [10m/s²]
h = ketinggian ekstrim
tinggi bola pertama:
Vt^2 = Vo^2 +2as
0 = 10^2 - 2x10s (nilai min. karna benda naik)
0 = 100 - 20s
100 = 20s
5m = s
tinggi bola kedua:
Vt^2 = Vo^2 +2as
0 = 20^2 - 2x10s (nilai min. karna benda naik)
0 = 400 - 20s
400 = 20s
20m = s
jadi jarak bola 2 dan bola 1 => 20 - 5 = 15 meter