Seorang petugas pompa bensin mengisi tangki bahan bakar sebuah mobil bus penumpang sebanyak 180 liter bensin dengan besar debit aliran bensin dari pipa sebesar 0,0004 m^3/s. Berapa waktu yang diperlukan untuk mengisi tangki bensin bus hingga penuh ?
liliput01
Diket: V = 180 liter = 0,18 m³ Q = 0,0004 m³/s Dit: t....? t = V/Q t = 0,18/0,0004 t = 450 s waktu yg diperlukan adalah 450 s atau 7,5 menit
0 votes Thanks 0
XianLie
V = 0,0004 m^3/s = 0,4 dm^3/s = 0,4 liter/s t = 180/0,4 = 450 s = 7,5 menit
V = 180 liter = 0,18 m³
Q = 0,0004 m³/s
Dit: t....?
t = V/Q
t = 0,18/0,0004
t = 450 s
waktu yg diperlukan adalah 450 s atau 7,5 menit
t = 180/0,4 = 450 s = 7,5 menit