Gaya sebesar 10 N digunakan untuk mendorong balok bermassa 5 kg sehingga kecepatannya menjadi 2m/s. Berapa daya dalam kejadian tersebut ?
luqmanhakim252
Mungkin yg dimaksud adalah daya sesaat ,saat kecepatannya 2 m/s
Daya = F v Daya = 20 Watt
Persamaan di atas hanya dpt digunakan saat mencari daya sesaat saja
1 votes Thanks 1
NisaJimoners
kok bisa ? penjelasan yang lebih rinci oba
luqmanhakim252
Daya = usaha / waktu , dengan usaha = F s
Daya = F s/t
kalo daya sesaat berarti dalam selang waktu kecil banget
secara matematis bs ditulis
Daya = F (ds/dt) , yg dikurung itu sama dengan turunan s (jarak) terhadap waktu yg sama dgn v (kecepatan)
Biasanya dibuat lebih sederhana dgn penurunan
luqmanhakim252
Biasanya dibuat lebih sederhana dgn penurunan
Daya = F (s/t) , ingat yg GLB , v = s/t
Daya = F v
Daya = 20 Watt
Persamaan di atas hanya dpt digunakan saat mencari daya sesaat saja