Seorang anak memegang batu bata bermassa 2 kg berada pada lantai atap gedung dengan ketinggian 20 m di atas tanah (g = 10m / (s ^ 2) Jika batu tersebut dilepaskan dan jatuh bebas pada ketinggian tersebut. Energi potensial benda berada pada ketinggian 10 m di atas tanah adalah...
Jawaban:
diketahui:massa/m:2kg
percepatan gravitasi/g:10m/s
tinggi/h:10
ditanya:energi potential?
jawab:EP=m×g×h
=2×10×10
=200
penjelasan:
1.singkatan energi potential adalah EP
2. jikalau lupa rumus pakai segitiga ajaib dibawah
EP
m×g×h
kalau yang di cari h/tinggi tutup pakai jari
3. EP=energi potensial =joule
m. massa. kg (hrus selalu kg)
g. percepatan gravitasi. m/s
h. tinggi. m
4 jika pertanyan yg di berikan berupa Gram lakukan sebagai berikut contoh:10 berarti 10
1000
atau bisa di bilang sepuluh per seribu tapi tak usah di bagi coret nol nya saja
sekian terimakasih.
semangat!