Pada zaman dahulu kala, ada seorang ibu dan anaknya yang tinggal di dekat hutan. Ibu dan anak itu sangat miskin dan bahkan tinggal di pondok yang jelek dan pakaian yang dikenakan pun sudah sangat usang.
Namun, suatu hari ada sebuah wabah penyakit di desa. Anak itu terinfeksi oleh wabah tersebut. Karena terkena wabah, sang ibu pun ingin membawa anaknya itu ke dokter untuk disembuhkan. Akan tetapi sang ibu tidak memiliki uang untuk membayar biaya pengobatan anaknya ke dokter.
Kemudian sang ibu tersebut menanyakan tentang obat wabah tersebut kepada orang-orang. Ia pun pergi ke hutan untuk mencari beberapa akar herbal. Sang ibu membuat obat herbal dan merawat anaknya dengan hati-hati. Kondisi anaknya pun semakin membaik.
Jawaban:
Pada zaman dahulu kala, ada seorang ibu dan anaknya yang tinggal di dekat hutan. Ibu dan anak itu sangat miskin dan bahkan tinggal di pondok yang jelek dan pakaian yang dikenakan pun sudah sangat usang.
Namun, suatu hari ada sebuah wabah penyakit di desa. Anak itu terinfeksi oleh wabah tersebut. Karena terkena wabah, sang ibu pun ingin membawa anaknya itu ke dokter untuk disembuhkan. Akan tetapi sang ibu tidak memiliki uang untuk membayar biaya pengobatan anaknya ke dokter.
Kemudian sang ibu tersebut menanyakan tentang obat wabah tersebut kepada orang-orang. Ia pun pergi ke hutan untuk mencari beberapa akar herbal. Sang ibu membuat obat herbal dan merawat anaknya dengan hati-hati. Kondisi anaknya pun semakin membaik.
Penjelasan:
-