Rata-rata nilai pelajaran matematika dari 10 orang siswa adalah 5,5. Jika nilai Salma tidak diikutkan,maka rata-ratanya menjadi 5. Nilai matematika salma adalah
alfanirsyadi
Banyak siswa = n awal = 10 rata rata awal = x awal = 5,5 Jika salma tidak ikut maka n akhir = 9 x akhir = 5
rata rata awal = x awal = 5,5
Jika salma tidak ikut maka
n akhir = 9
x akhir = 5
Maka nilai salma
= (x awal)(n awal) - (x akhir)(n akhir)
= (5,5)(10) - (5)(9)
= 55 - 45
= 10
Jadi nilai salma adalah 10