Rata-rata nilai matematika kelas 9E dari 30 siswa adalah 8,1. Setelah Steven mengikuti susulan, lalu nilai tersebut digabungkan, rata-rata nilai matematika kelas 9E menjadi 8. Tentukan nilai Steven!
Rata-rata nilai matematika kelas 9E dari 30 siswa adalah 8,1. Setelah Steven mengikuti susulan, lalu nilai tersebut digabungkan, rata-rata nilai matematika kelas 9E menjadi 8. Tentukan nilai Steven!
JAWABAN
5
BAHASAN
Rumus rata - rata adalah :
∑ Nilai = Jumlah Nilai Seluruh Siswa ÷ Jumlah Siswa
⇒ 8,1 = Jumlah Nilai ÷ 30
⇒ Jumlah Nilai = 30 × 8.1
⇒ Jumlah Nilai = 243 Point
Kemudian saat steven masuk, Rata-Rata nilai berubah menjadi 8.
Maka nilai steven adalah sebagai berikut :
∑ Nilai Baru = (Jumlah Seluruh Nilai + Nilai Steven) ÷ Jumlah Siswa + 1
Verified answer
SOALAN
Rata-rata nilai matematika kelas 9E dari 30 siswa adalah 8,1. Setelah Steven mengikuti susulan, lalu nilai tersebut digabungkan, rata-rata nilai matematika kelas 9E menjadi 8. Tentukan nilai Steven!
JAWABAN
5
BAHASAN
Rumus rata - rata adalah :
∑ Nilai = Jumlah Nilai Seluruh Siswa ÷ Jumlah Siswa
⇒ 8,1 = Jumlah Nilai ÷ 30
⇒ Jumlah Nilai = 30 × 8.1
⇒ Jumlah Nilai = 243 Point
Kemudian saat steven masuk, Rata-Rata nilai berubah menjadi 8.
Maka nilai steven adalah sebagai berikut :
∑ Nilai Baru = (Jumlah Seluruh Nilai + Nilai Steven) ÷ Jumlah Siswa + 1
8 = (243 + Nilai Steven) ÷ 31
_______________________________________________________
⇔ Maka dari data di atas kita bisa selesaikan sebagai berikut :
243 + Nilai Steven = 8 × 31
243 + Nilai Steven = 248
⇒ Nilai Steven = 248 - 243
⇒ Nilai Steven = 5