Rara membuat boneka robot yang kepalanya berbentuk kubus dengan sisi 5 cm dan badan robot memiliki luas alas 625 cm² dan tinggi nya 25. maka volume robot tersebut jika direkat adalah ..
"Terkadang 1 pasang sand itu tdk bisa menjalin selalu menjadi pasangan"
Rara membuat boneka robot yang kepalanya berbentuk kubus dengan sisi 5 cm dan badan robot memiliki luas alas 625 cm² dan tinggi nya 25. maka volume robot tersebut jika direkat adalah ..
» Penyelesaian Soal «
[ Soal ]
Rara membuat boneka robot yang kepalanya berbentuk kubus dengan sisi 5 cm dan badan robot memiliki luas alas 625 cm² dan tinggi nya 25. maka volume robot tersebut jika direkat adalah ..
----------------------------
Diketahui:
Bagian kepala = Sisi = 5 cm
Bagian Badan = Luas alas = 625 cm, Tinggi = 5 cm
Ditanya:
Volume keseluruhan?
Dijawab:
• Menentukan Volume Bagian Kepala ( Kubus )
Volume kubus = s × s × s
• Menentukan Volume Bagian badan ( Balok )
Volume Balok = p × l × t
• Menentukan Volume Robot
Volume Robot = Volume Kepala + Volume Badan
{Kesimpulan}
Semoga Bisa Bermanfaat-!
Penjelasan dengan langkah-langkah:
GABUNGAN BANGUN RUANG DATAR
Volume = s³ + Luas alas × tinggi
Volume = 5³ + 625 × 25
Volume = 5³ + 5⁴ × 5²
Volume = 5³ + 5³ × 5³
Volume = 5³ × (1 + 5³)
Volume = 125 × (1 + 125)
Volume = 125 × 126
Volume = 15.750 cm³ ✔