Rahmat dan syaiful mendapat tugas membuat termometer. rahmat menetapkan titik tetap bawah dan titik tetap atas termometernya pada skala -10°R dan 110°S, sedangkan milik syaiful 10°S dan 70°S. Kedua termometer digunakan untuk mengukur air bersuhu 40°C. berpakah skala yang tertera pada termometer milik rahmat dan syaiful?
• Skala Termometer
-10 °R = 10 °S = 0 °C
110 °R = 70 °S = 100 °C
40 °C = __ °R = __ °S
(tR - (-10)) / (110 - (-10)) = (tC - 0) / (100 - 10)
(tR + 10) / 120 = tC / 100
tR = (120/100) tC - 10
tR = (120/100) • 40 - 10
tR = 38 °R ← jwb
(tS - 10) / (70 - 10) = (tC - 0) / (100 - 10)
(tS - 10) / 60 = tC / 100
tS= (60/100) tC + 10
tS = (60/100) • 40 + 10
tS = 34 °S ← jwb