1. Apa pengertian tawadhu? 2. Sebutkan contoh nya dalam kehidupan sehari-hari! 3. Dan sebutkan dalilnya! (Jangan nyontek dalil yang ada di gambar). Pakai dalil yang lainnya!
Tawadhu' yaitu perilaku manusia yang mempunyai watak rendah hati, tidak sombong, tidak angkuh, atau merendahkan diri agar tidak kelihatan sombong, angkuh, congkak, besar kepala.
No 2
=====
Contoh Tawadhu
================
tidak berlebihan dalam perhiasan,
makanan, dan minuman
sopan santun dalam bertindak dan bersikap
merendahkan nada suaranya
serta gemar menolong orang yang membutuhkan pertolongan.
No 3
--------
"Barang siapa bersikap tawadhu karena mencari rida Allah Swt. Allah akan meninggikan derajatnya. Ia akan menganggap dirinya tiada berharga namundalam pandangan orang lain ia sangat terhormat. Sebaliknya, barang siapa menyombongkan diri, Allah akanmenghinakan dirinya. Ia menganggap dirinya terhormat padahal dalam pandangan orang lain ia sangat hina .” yang diriwayatkan oleh baihaqi
1. Sikap Tawadhu Adalah sikap Manusia Tidak Sombong,Rendah Hati Dan tidak Angkuh. Bahwa Ingatlah Allah Lah Yang Berhak Sombong.Manusia Sudah Seharusnya Menyadari Bahwa Ia Adalah Makhluk Paling Kecil Dan Lemah Dari Alam Semesta Ciptaan Oleh Allah SWT. Gunung,Lautan Hingga Alam Semesta.
2. - Saat Kita Juara 1 Dalam Sebuah Lomba Lebih Baik Kita Rendah Hati dan tidak Sombong
3. " Waa Ibaadurrohmani alladzina yamsyunah Alal Ardi Wa Huwa Wa Idza khotabuhum Jahillluna Qolu Salamman"
Artinya " Berjalanlah Di Atas Bumi Dengan Rendah Hati,Jika Bertemu Dengan Orang Orang Bodoh Maka Ucapkan Salam. ( Al Furqon Ayat 63 )
Maknanya" Berjalanlah Di Atas Bumi Dengan Rendah Hati
Karena Ia Menyadari Bahwa Banyak Alam Semesta Ciptaan Allah Lebih Baik Dari Dirinya Dan Jika Bertemu Dengan Orang Orang Sombong ( Bodoh ) Maka Sapalah Mereka Dengan salam.
PEMBAHASAN
------------------------
No 1
=====
Tawadhu' yaitu perilaku manusia yang mempunyai watak rendah hati, tidak sombong, tidak angkuh, atau merendahkan diri agar tidak kelihatan sombong, angkuh, congkak, besar kepala.
No 2
=====
Contoh Tawadhu
================
No 3
--------
"Barang siapa bersikap tawadhu karena mencari rida Allah Swt. Allah akan meninggikan derajatnya. Ia akan menganggap dirinya tiada berharga namundalam pandangan orang lain ia sangat terhormat. Sebaliknya, barang siapa menyombongkan diri, Allah akanmenghinakan dirinya. Ia menganggap dirinya terhormat padahal dalam pandangan orang lain ia sangat hina .” yang diriwayatkan oleh baihaqi
.................................
JAWABAN:
1. Sikap Tawadhu Adalah sikap Manusia Tidak Sombong,Rendah Hati Dan tidak Angkuh. Bahwa Ingatlah Allah Lah Yang Berhak Sombong.Manusia Sudah Seharusnya Menyadari Bahwa Ia Adalah Makhluk Paling Kecil Dan Lemah Dari Alam Semesta Ciptaan Oleh Allah SWT. Gunung,Lautan Hingga Alam Semesta.
2. - Saat Kita Juara 1 Dalam Sebuah Lomba Lebih Baik Kita Rendah Hati dan tidak Sombong
3. " Waa Ibaadurrohmani alladzina yamsyunah Alal Ardi Wa Huwa Wa Idza khotabuhum Jahillluna Qolu Salamman"
Artinya " Berjalanlah Di Atas Bumi Dengan Rendah Hati,Jika Bertemu Dengan Orang Orang Bodoh Maka Ucapkan Salam. ( Al Furqon Ayat 63 )
Maknanya" Berjalanlah Di Atas Bumi Dengan Rendah Hati
Karena Ia Menyadari Bahwa Banyak Alam Semesta Ciptaan Allah Lebih Baik Dari Dirinya Dan Jika Bertemu Dengan Orang Orang Sombong ( Bodoh ) Maka Sapalah Mereka Dengan salam.
__________
#YukBelajar
#BersamaBrainly