gita berlatih setiap 12 hari, rani setiap 8 hari, dan tania setiap 9 hari sekali. mereka berlatih bersama pertama kalinya pada tanggal 3 juni. mereka berlatih bersama ke dua kalinya pada tanggal ....
Gita berlatih setiap 12 hari, Rani setiap 8 hari, dan Tania setiap 9 hari sekali. mereka berlatih bersama pertama kalinya pada tanggal 3 juni. mereka berlatih bersama ke dua kalinya pada tanggal ....
≪━─━─━─━─◈─━─━─━─━≫
✾♡ Jawaban ♡✾
15 Agustus
⊰᯽⊱┈──╌❊╌──┈⊰᯽⊱
❈ ✎Pembahasan ❈
Untuk mencarinya gunakan KPK (Kelipatan Persekutuan Terkecil).
FPB DAN KPK
KPK | 8 | 9 | 12 |
4 | 2 | 9 | 3 |
3 | 2 | 3 | 1 | <= tidak ada faktor
maka KPK = 4 × 3 × 3 × 2 = 72
yaudah misal 1 bulan = 30 hari
3 Juni + 72 Hri
= 75 juni
= 45 juli
= 15 agustus
*╔═══❖•ೋ° °ೋ•❖═══╗*
☞Answered: @SameShark948☜
Gita berlatih setiap 12 hari, Rani setiap 8 hari, dan Tania setiap 9 hari sekali. mereka berlatih bersama pertama kalinya pada tanggal 3 juni. mereka berlatih bersama ke dua kalinya pada tanggal ....
≪━─━─━─━─◈─━─━─━─━≫
✾♡ Jawaban ♡✾
15 Agustus
⊰᯽⊱┈──╌❊╌──┈⊰᯽⊱
❈ ✎Pembahasan ❈
Untuk mencarinya gunakan KPK (Kelipatan Persekutuan Terkecil).
Berarti, KPK dari 12, 8, dan 9 adalah...
12 8 9
∧ ∧ ∧
2 6 2 4 3 3
∧ ∧
2 3 2 2
Fp¹ = 2² × 3
Fp² = 2³
Fp³ = 3²
Kpk = 2³ × 3²
= (2 × 2 × 2) × (3 × 3)
= 8 × 9
= 72
Jadi KPK dari 12, 8, dan 9 adalah 72
Kemudian...
72 + 3 Juni = 75 Juni
1 bulan = 30
= 75 hari - 30 hari
= 45 Juni
45 Juni = .... Agustus
45 - 30 = 15 Agustus
Jadi Gita, Rani, dan Tania berjanjian akan brlatih bersama lagi pada tanggal 15 Agustus
✧══════•❁❀❁•══════✧
✎Detail jawaban
➢ Tanggal: Jum'at 16, 04, 2021
➢ Mata Pelajaran: Matematika
➢ Materi: KPK
➢ Kelas: 4 SD
➢ Kode: —
╭━─━─━─≪✠≫─━─━─━╮
Tags:
╰━─━─━─≪✠≫─━─━─━╯