ASEAN (Association of South East Asian Nations) atau sering juga disebut dengan Perbara (perhimbunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara)
Berdiri pada tanggal 08 Agustus 1967 di Bangkok, atas prakarsa dari 5 orang dari negara antara lain :
Adam Malik = dari Indonesia Tun Abdul Razak = dari Malaysia Thanat Koman = dari Thailand Narcisco Tamos = dari Filipina S. Rajaratnam = dari Singapura ASEAN (bersifat non politik dan non militer) bekerja dalam bidang ekonomi, sosial, dan kebudayaan. ASEAN memiliki gedung sekretariat yang berada di jakarta (Indonesia). Saat ini anggota ASEAN berjumlah 10 negara, antara lain :
Indonesia, ibu kota Jakarta Malaysia, ibu kota Kuala Lumpur (1967) Thailand, ibu kota Bangkok (1967) Filipina, ibu kota Manila (1967) Singapura, ibu kota Singapura (1967) Brunei Darussalam, ibu kota Bandar Seri Begawan (1984) Vietnam, ibu kota Hanoi (1996) Myanmar, ibu kota Rangoon (1997) Laos, ibu kota Vientiane (1997) Kamboja, ibu kota Phnom Penh (1998)
Tujuan dibentuknya ASEAN
Pada pokoknya adalah mengadakan kerjasama di antara negara-negara anggota dalam bidang :
politik ekonomi sosial budaya Tujuan ASEAN secara terdefinisi antara lain :
Menjalin hubungan persaudaraan antar negara Asia Tenggara. Memajukan kerjasama ekonomi dengan jalan membentuk pasaran bersama dan membuat proyek ebrsama, serta bekerjasama dengan perdagangan karet dan timah. Memajukan kerjasama dalam bidang sosiokultural dengan jalan tukar menukar kebudayaan. Meningkatkan kerjasama dalam bidang pariwisata. Menanggulangi masalah narkotika secara bersama-sama. Melaksanakan ekstradisi antar anggota ASEAN.
Kerjasama yang dilakukan negara-negara anggota ASEAN antara lain :
Membuka pusat promosi ASEAN untuk perdagangan, investasi, dan pariwisata di Tokyo Jepang Menyelengagrakan pembangunan proyek industri ASEAN Membentuk dana devisa bersama negara-negara anggota yang memerlukan, yang diatur dalam ASEAN SWAP Arrangement. Menentukan tarif rendah untuk jenis barang hasil produksi negara anggota ASEAN Penggunaan satelit PALAPA Menghindari pajak ganda antar negara ASEAN Pertukaran pelajar dan mahasiswa antara anggota ASEAN Kerjasama siaran televisi bersama Penanggulangan bersama masalah narkoba Penanggulangan bersama bahaya terorisme
Komite-komite bidang ekonomi ASEAN yaitu :
a) COAF (Committee on Food Agriculture and Forest)
Komite bahan makanan, pertanian, dan kehutanan yan berkedudukan di Indonesia.
b) COTT ( Committee on Trade and Tourism)
Komite perdagangan dan pariwisata yang berkedudukan di Singapura.
c) COFAB ( Committee on Finance and Banking )
Komite keuangan dan perbankan berkedudukan di Thailand. Kegiatannya membentuk dana bersama dan mencari peluang bantuan modal dari negara maju.
ASEAN (Association of South East Asian Nations) atau sering juga disebut dengan Perbara (perhimbunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara)
Berdiri pada tanggal 08 Agustus 1967 di Bangkok, atas prakarsa dari 5 orang dari negara antara lain :
Adam Malik = dari Indonesia
Tun Abdul Razak = dari Malaysia
Thanat Koman = dari Thailand
Narcisco Tamos = dari Filipina
S. Rajaratnam = dari Singapura
ASEAN (bersifat non politik dan non militer) bekerja dalam bidang ekonomi, sosial, dan kebudayaan. ASEAN memiliki gedung sekretariat yang berada di jakarta (Indonesia). Saat ini anggota ASEAN berjumlah 10 negara, antara lain :
Indonesia, ibu kota Jakarta
Malaysia, ibu kota Kuala Lumpur (1967)
Thailand, ibu kota Bangkok (1967)
Filipina, ibu kota Manila (1967)
Singapura, ibu kota Singapura (1967)
Brunei Darussalam, ibu kota Bandar Seri Begawan (1984)
Vietnam, ibu kota Hanoi (1996)
Myanmar, ibu kota Rangoon (1997)
Laos, ibu kota Vientiane (1997)
Kamboja, ibu kota Phnom Penh (1998)
Tujuan dibentuknya ASEAN
Pada pokoknya adalah mengadakan kerjasama di antara negara-negara anggota dalam bidang :
politik
ekonomi
sosial
budaya
Tujuan ASEAN secara terdefinisi antara lain :
Menjalin hubungan persaudaraan antar negara Asia Tenggara.
Memajukan kerjasama ekonomi dengan jalan membentuk pasaran bersama dan membuat proyek ebrsama, serta bekerjasama dengan perdagangan karet dan timah.
Memajukan kerjasama dalam bidang sosiokultural dengan jalan tukar menukar kebudayaan.
Meningkatkan kerjasama dalam bidang pariwisata.
Menanggulangi masalah narkotika secara bersama-sama.
Melaksanakan ekstradisi antar anggota ASEAN.
Kerjasama yang dilakukan negara-negara anggota ASEAN antara lain :
Membuka pusat promosi ASEAN untuk perdagangan, investasi, dan pariwisata di Tokyo Jepang
Menyelengagrakan pembangunan proyek industri ASEAN
Membentuk dana devisa bersama negara-negara anggota yang memerlukan, yang diatur dalam ASEAN SWAP Arrangement.
Menentukan tarif rendah untuk jenis barang hasil produksi negara anggota ASEAN
Penggunaan satelit PALAPA
Menghindari pajak ganda antar negara ASEAN
Pertukaran pelajar dan mahasiswa antara anggota ASEAN
Kerjasama siaran televisi bersama
Penanggulangan bersama masalah narkoba
Penanggulangan bersama bahaya terorisme
Komite-komite bidang ekonomi ASEAN yaitu :
a) COAF (Committee on Food Agriculture and Forest)
Komite bahan makanan, pertanian, dan kehutanan yan berkedudukan di Indonesia.
b) COTT ( Committee on Trade and Tourism)
Komite perdagangan dan pariwisata yang berkedudukan di Singapura.
c) COFAB ( Committee on Finance and Banking )
Komite keuangan dan perbankan berkedudukan di Thailand. Kegiatannya membentuk dana bersama dan mencari peluang bantuan modal dari negara maju.