Makanan yang masuk ke dalam tubuh akan dicerna oleh sistem pencernaan agar zat gizi yang terkandung di dalamnya dapat diserap (absorbsi) oleh tubuh. ... Tubuh memiliki sistem pencernaan yang terdiri dari rongga mulut, faring / kerongkongan, esofagus, lambung, usus halus, usus besar, rektum dan anus.
Makanan yang masuk ke dalam tubuh akan dicerna oleh sistem pencernaan agar zat gizi yang terkandung di dalamnya dapat diserap (absorbsi) oleh tubuh. ... Tubuh memiliki sistem pencernaan yang terdiri dari rongga mulut, faring / kerongkongan, esofagus, lambung, usus halus, usus besar, rektum dan anus.
1. mulut =
- pencernaan mekanik oleh gigi (gigi seri, gigi geraham, gigi taring) dan dibantu lidah
- pencernaan kimiawi oleh enzim ptialin yang dihasilkan oleh kelenjar ludah
2. tenggorokan =
mendorong masuk makanan ke lambung dengan gerakan pristaltik (meremas-remas)
3. lambung =
- pencernaan mekanik dorongan dinding lambung sehingga makanan seperti diaduk aduk
- pencernaan kimiawi oleh 3 getah =
PReA
= pepsin mengubah protein menjadi pepton
= renin mengendapkan protein susu menjadi kasein
= asam klorida/HCL membunuh kuman dan mengasamkan makanan
4. usus halus =
tiga getah =
LiPAT
= lipase mengubah lemak menjadi asam lemak
= amilase mengubah maltosa menjadi glukosa
= tripsin mengubah protein menjadi pepton
5. usus besar =
menyerap garam mineral dan air
6. anus =
tempat keluarnya kotoran
smg membantu!!