LangitRahmaniPROTON dan NEUTRON sudah diduga keberadaannya oleh beberapa orang, namun baru benar-benar terbukti saat percobaan penghamburan sinar alpha, yaitu percobaan dengan cara menembakkan sinar alpha ke lapisan emas tipis. Lalu, sebagian sinar alpha memantul ke berbagai arah. Ini membuktikan adanya bagian yang disebut inti atom (yang bermuatan proton [positif] dan neutron [netral]).
ELEKTRON : dengan percobaan menggunakan tabung hampa. thomson menemukan adanya sinar katode, yang bergerak dari katode ke anode. terbukti bahwa sinar ini merupakan radiasi partikel dan bermuatan negatif (karena sinar ini berbelok ke arah positif). Sinar katode ini lalu dinamakan elektron [negatif].
ELEKTRON :
dengan percobaan menggunakan tabung hampa.
thomson menemukan adanya sinar katode, yang bergerak dari katode ke anode.
terbukti bahwa sinar ini merupakan radiasi partikel dan bermuatan negatif (karena sinar ini berbelok ke arah positif). Sinar katode ini lalu dinamakan elektron [negatif].