Persamaan garis yang melalui titik potong garis 2x-y = 8 dan garis x-4y = 18 dan tegak lurus garis x+3y = 6 adalah
Takamori37
Identifikasi titik potong garis 1 dengan garis 2: 2x - y = 8 x - 4y = 18 Eliminasi dengan pers garis 2 kalikan 2 2x - y = 8 2x - 8y = 36 - - - Kurangi - - - 7y = -28 y = -4 Dan, 2x - y = 8 2x - (-4) = 8 2x + 4 = 8 2x = 4 x = 2 Maka, diringkas: Garis melalui (2,-4) tegak lurus x + 3y = 6 (Gradien -1/3) Maka gradien yang tegak lurus adalah 3 Sehingga.
2x - y = 8
x - 4y = 18
Eliminasi dengan pers garis 2 kalikan 2
2x - y = 8
2x - 8y = 36
- - - Kurangi - - -
7y = -28
y = -4
Dan,
2x - y = 8
2x - (-4) = 8
2x + 4 = 8
2x = 4
x = 2
Maka, diringkas:
Garis melalui (2,-4) tegak lurus x + 3y = 6 (Gradien -1/3)
Maka gradien yang tegak lurus adalah 3
Sehingga.