1) Premi asuransi dibayar 1 Juli 2013 untuk masa setahun. (#B35) 2) Kendaraan disusutkan 20% dari harga buku. (#B32) 3) Berdasarkan cek fisik, perlengkapan yang masih ada sebesar Rp 130.000,00. (#B39) 4) Pada tanggal 1 Januari 2013, perusahaan membeli peralatan ( mesin ) dengan harga Rp 4.200.000. Mesin tersebut diperkirakan dapat dipakai selama 6 tahun dengan nilai sisa Rp 600.000,00. (#B38) 5) Iklan yang sudah terbit sebesar Rp 200.000,00. (#B34) 6) Gaji Andi dan tujuh pekerja lainnya belum diberikan dikarenakan mereka sedang pergi. Setiap pekerja dibayar Rp 150.000,00. (#B33) 7) Sewa dibayar tanggal 1 Oktober 2013 untuk 4 bulan. (#B36) 8) Pada periode ini, ditaksir piutang sejumlah Rp 1.200.000,00. tidak dapat ditagih karena kondisi keuangan perusahaan klien melemah. (#B37)
NO 8 JURNAL PENYESUAIANNYA BUNYINYA APA YAH ? THX
tribeking22
D Beban piutang tak tertagih 1.200.000 K Cadangan piutang tak tertagih 1.200.000
K Cadangan piutang tak tertagih 1.200.000