Perhatikan gambar beberapa balok yang ditarik dengan gaya.
Keempat balok di atas bergerak bersamaan dari titik awal yang sama dengan menempuh jarak sejauh 10 m.
Hasil analisis data dari gerak keempat balok sebagai berikut : (1) Balok A dan balok B akan sampai bersamaan karena mengalami percepatan yang sama (2) Balok C akan lebih dahulu sampai karena mengalami percepatan paling besar (3) Balok D akan lebih dahulu sampai karena ditarik dengan gaya paling besar (4) Balok A dan balok C akan sampai bersamaan karena memiliki massa yang sama.
Analisa data pada keempat balok yang benar adalah A. (1) dan (2) B. (1) dan (4) C. (2) dan (3) D. (3) dan (4)