SAFarisy14
BPUPKI : Ketika Jepang menyadari kondisinya sudah kritis setelah Saipan dibom sekutu tepatnya dibentuk tanggal 1 Maret 1945, Badan Penyalidik Usaha-usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia, Merencanakan persiapan proklamasi kemerdekaan Indonsia,Mempersiapkan hal-hal penting mengenai tata pemerintahan Indonesia merdeka. PPKI : Dibentuk ketika Jepang sudah tidak dapat berbuat banyak hal setelah perekonomiannya lumpuh dengan dibomnya kota Nagasaki, dibentuk tepatnya tanggal 7 Agustus 1945, Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia, Realisasi dari janji kemerdekaan Indonesia sebab Jepang telah menentukan akan memberikan kemerdekan bagi bangsa Indonesia(14 Agst 1945), Melanjutkan hasil kerja BPUPKI dan mempersiapkan pemindahan kekuasaan dari pihak Jepang kepada bangsa Indonesia
Ketika Jepang menyadari kondisinya sudah kritis setelah Saipan dibom sekutu tepatnya dibentuk tanggal 1 Maret 1945, Badan Penyalidik Usaha-usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia, Merencanakan persiapan proklamasi kemerdekaan Indonsia,Mempersiapkan hal-hal penting mengenai tata pemerintahan Indonesia merdeka.
PPKI :
Dibentuk ketika Jepang sudah tidak dapat berbuat banyak hal setelah perekonomiannya lumpuh dengan dibomnya kota Nagasaki, dibentuk tepatnya tanggal 7 Agustus 1945, Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia, Realisasi dari janji kemerdekaan Indonesia sebab Jepang telah menentukan akan memberikan kemerdekan bagi bangsa Indonesia(14 Agst 1945), Melanjutkan hasil kerja BPUPKI dan mempersiapkan pemindahan kekuasaan dari pihak Jepang kepada bangsa Indonesia