Pengertian pancasila sebagai 1 kesatuan yang bulat & utuh
rizkaanggun37
Pengertian pancasila sebagai 1 kesatuan yang bulat dan utuh adalah : karena seluruh sila dalam pancasila tersebut tdk dapat dilaksanakan secara terpisah-pisah, misalnya, - sila pertama melandasi sila kedua, ketiga, keempat, dan kelima, - sila kedua dilandasi sila pertama dan melandasi sila ketiga, keempat dan kelima - sila ketiga dilandasi sila pertama dan kedua serta melandasi sila keempat dan kelima, dan seterusnya.
- sila pertama melandasi sila kedua, ketiga, keempat, dan kelima,
- sila kedua dilandasi sila pertama dan melandasi sila ketiga, keempat dan kelima
- sila ketiga dilandasi sila pertama dan kedua serta melandasi sila keempat dan kelima, dan seterusnya.