Pemilihan Ketua Kelas Pada hari ini kelas Beni bermusyawarah. Beni dan temannya musyawarah untuk menentukan ketua kelas. Musyawarah didampingi guru kelas. Berdasarkan hasil musyawarah, didapatkan dua orang siswa calon ketua kelas. Kedua orang siswa tersebut adalah Udin dan Edo. Selanjutnya, Beni dan temannya memilih ketua dan wakil ketua. Caranya dengan musyawarah lagi. Akhirnya yang terpilih Udin. Udin sebagai ketua kelas. Edo menerima dengan legowo.
Jawaban:Menurut saya musyawarah yang dilakukan sudah tepat,tidak ada perbutan atau pertikaian dalam mengambil keputusan.
Penjelasan:semoga membantu