1. Kita harus bertanggung jawab dengan kewajiban kita, jika kita sudah melakukan kewajiban maka kita akan mendapatkan hak
2. Berikut ini ialah merupakan beberapa contoh tanggungjawab terhadap bangsa dan negara :
>Memahami serta mengamalkan ideologi nasional kita, yakni pancasila dalam kehidupan sehari-hari yang dimana dalam berbagai bidang kehidupan seperti politik, ekonomi, sosial, budaya, dan keamanan
>Menjaga dan memelihara nama baik bangsa dan negara dimata dunia internasional yang dimana sebagai bangsa dan negara yang merdeka, berdaulat, berperadaban dan bermartabat
>Menjaga persatuan dan kesatuan bangsa dan negara yang dimana dilakukan dengan menghindari sikap dan perilaku diskriminatif
3. Landasan Konstitusi negara Repubik Indonesia yaitu Undang undang dasar 1945
4. Lagu Daerah
Lagu daerah adalah lagu yang dimana lagu tersebut menggunakan bahasa daerah/bukan bahasa indonesia, dan tercipta dari setiap daerah. Lagu tersebut masing masing mempunyai makna.
Lagu daerah dapat mengusung tema perjuangan Lagu daerah dapat mengusung tentang nilai atau budaya setempat
5. Adapun fungsi dari lagu daerah ini antaralain :
1.Sebagai pengiring dalam upacara adat atau suatu tradisi.
Jawaban:
1. Kita harus bertanggung jawab dengan kewajiban kita, jika kita sudah melakukan kewajiban maka kita akan mendapatkan hak
2. Berikut ini ialah merupakan beberapa contoh tanggungjawab terhadap bangsa dan negara :
>Memahami serta mengamalkan ideologi nasional kita, yakni pancasila dalam kehidupan sehari-hari yang dimana dalam berbagai bidang kehidupan seperti politik, ekonomi, sosial, budaya, dan keamanan
>Menjaga dan memelihara nama baik bangsa dan negara dimata dunia internasional yang dimana sebagai bangsa dan negara yang merdeka, berdaulat, berperadaban dan bermartabat
>Menjaga persatuan dan kesatuan bangsa dan negara yang dimana dilakukan dengan menghindari sikap dan perilaku diskriminatif
3. Landasan Konstitusi negara Repubik Indonesia yaitu Undang undang dasar 1945
4. Lagu Daerah
Lagu daerah adalah lagu yang dimana lagu tersebut menggunakan bahasa daerah/bukan bahasa indonesia, dan tercipta dari setiap daerah. Lagu tersebut masing masing mempunyai makna.
Lagu daerah dapat mengusung tema perjuangan Lagu daerah dapat mengusung tentang nilai atau budaya setempat
5. Adapun fungsi dari lagu daerah ini antaralain :
1.Sebagai pengiring dalam upacara adat atau suatu tradisi.
2.Sebagai pengiring tari dan pertunjukan.
3.Sebagai media bermain.
4.Sebagai media komunikasi.
5.Sebagai media penerangan.
Semoga Membantu yaww :)
Dan jadikan jawaban tercerdas