Pada suhu 0°C,panjang sebatang besi adalah 200 cm . Jika suhu besi dinaikkan menjadi 100°C ,ternyata panjang besi itu menjadi 200,4 cm . Tentukan koefisien muai panjang besi !
shevashevy26
Diket : panjang mula-mula = 200 Δl = 200,4 - 200 = 0,4 cm ΔT = 100-0 = 100 α = ...? Penyelesaian : Δl = panjang mula-mula x α x ΔT 0,4 = 200 x α x 100 0,4 = 20.000 x α maka α = 0,4 : 20.000 α = 0.00002/derajat c
panjang mula-mula = 200
Δl = 200,4 - 200 = 0,4 cm
ΔT = 100-0 = 100
α = ...?
Penyelesaian :
Δl = panjang mula-mula x α x ΔT
0,4 = 200 x α x 100
0,4 = 20.000 x α
maka α = 0,4 : 20.000
α = 0.00002/derajat c