Pada suatu rumah sakit tersedia 3 ruang terapi pernapasan dengan kapasitas pasien maksimal 2 orang per ruang. jika ada 4 pasien ingin masuk ruang pemeriksaan pada waktu yang bersamaan, banyak cara pasien tersebut masuk ruangan adalah
cicymarssy
aku udah dapat jawabnnya kak. jwabannya 54. klw hanya 36 berarti diasumsikan ketiga ruangan terisi semuanya. masih ada kemungkinan jika salah satu ruangan tdak terisi,. jika salah satu ruangan tdak trisi maka kemungkinan caranya ada 18. jadi total smua 36 + 18 = 54 cara.
Kombinasi ruang = {(1,1,2);(1,2,1);(2,1,1)}
Misalkan pasien tersebut tidak identik , maka banyak cara pasien masuk ruangan = P(kembar) x banyak kombinasi ruang = 4!/2! x 3 = 4x3x3 = 36 cara