Pada setiap gambar berikut , tampak sinar-sinar yang tidak segaris dan berpangkal pada titik yang sama. Lihat pada gambar lalu jawab pertanyaan ini. a. Tentukan banyak sudut yang terbentuk pada setiap gambar di atas b. Apakah kamu melihat adanya suatu pola dari bilangan yang menyatakan banyak sudut itu ? Berapakah banyak sudut yang terbentuk jika sinarnya 7 buah ? c. Tulislah suatu rumus yang menyatakan banyaknya sudut yang terbentuk jika banyak sinar n buah !
Tolong dibantu yaa plisss
Syubbana
Kelas : VII SMP mapel : matematika kategori : garis dan sudut kata kunci : banyak sudut yang dihasilkan oleh beberapa sinar
kode : 7.2.7 [matematika SMP kelas 7 Bab 7 garis dan sudut]
Pembahasan:
banyak sudut yang dibentuk oleh beberapa sinar garis dapat kita hitung dengan menggunakan rumus 1/2 n (n-1)
a) i) 2 sinar garis --> n = 2 banyak sudut = 1/2 n (n - 1) = 1/2 (2) (2 - 1) = 1/2 (2) (1) = 1 ii) 3 sinar garis --> n = 3 banyak sudut = 1/2 n (n - 1) = 1/2 (3) (3 - 1) = 1/2 (3) (2) = 3
iii) 4 sinar garis --> n = 4 banyak sudut = 1/2 n (n - 1) = 1/2 (4)(4 - 1) = 1/2 (4) (3) = 6
iv) 5 sinar garis --> n = 5 banyak sudut = 1/2 n (n - 1) = 1/2 (5) (5 - 1) = 1/2 (5) (4) = 10
b) iya, saya melihat adanya pola dari bilangan yang menyatakan banyaknya sudut yang terbentuk. jika sinarnya ada 7 maka sudut yang teerbentuk ada ... 7 sinar garis → n = 7 banyak sudut = 1/2 n (n - 1) = 1/2(7) (7 - 1) = 1/2 (7) (6) = 21
c) banyak sudut yang terbentuk jika banyak n simar adalah ....n sinar garis →n = n banyak sudut → 1/2(n)(n - 1)
mapel : matematika
kategori : garis dan sudut
kata kunci : banyak sudut yang dihasilkan oleh beberapa sinar
kode : 7.2.7 [matematika SMP kelas 7 Bab 7 garis dan sudut]
Pembahasan:
banyak sudut yang dibentuk oleh beberapa sinar garis dapat kita hitung dengan menggunakan rumus 1/2 n (n-1)
a) i) 2 sinar garis --> n = 2
banyak sudut = 1/2 n (n - 1)
= 1/2 (2) (2 - 1)
= 1/2 (2) (1)
= 1
ii) 3 sinar garis --> n = 3
banyak sudut = 1/2 n (n - 1)
= 1/2 (3) (3 - 1)
= 1/2 (3) (2)
= 3
iii) 4 sinar garis --> n = 4
banyak sudut = 1/2 n (n - 1)
= 1/2 (4)(4 - 1)
= 1/2 (4) (3)
= 6
iv) 5 sinar garis --> n = 5
banyak sudut = 1/2 n (n - 1)
= 1/2 (5) (5 - 1)
= 1/2 (5) (4)
= 10
b) iya, saya melihat adanya pola dari bilangan yang menyatakan banyaknya
sudut yang terbentuk.
jika sinarnya ada 7 maka sudut yang teerbentuk ada ...
7 sinar garis → n = 7
banyak sudut = 1/2 n (n - 1)
= 1/2(7) (7 - 1)
= 1/2 (7) (6)
= 21
c) banyak sudut yang terbentuk jika banyak n simar adalah ....n sinar garis →n = n
banyak sudut → 1/2(n)(n - 1)
selamat belajar
salam indonesia cerdas
bana