Pada larutan 20 mL larutan KOH dititrasi dengan HCI 0,1 M dengan menggunakan indikator fenolftalein (pp). ternyata dibutuhkan 25 mL HCI 0,1 M. maka molaritas larutan KOH dan berapa [OH-] adalah ... a. 0,2 dan 0,2 b. 1,25 dan 0,125 c. 0,125 dan 0,125 d. 0,2 dan 0,125 e. 0,2 dan 0,1
pelajarsederhana
A. Molaritas larutan KOH --> gunakan rumus titrasi asam-basa (M x V x n)asam = (M x V x n)basa (0,1 x 25 x 1) = (M x 20 x 1) 2, 5 = M x 20 M KOH = 0,125 M
(M x V x n)asam = (M x V x n)basa
(0,1 x 25 x 1) = (M x 20 x 1)
2, 5 = M x 20
M KOH = 0,125 M
B. [OH-] = b x Mb = 1 x 0,125 = 0,125
Jadi, jawabannya adalah C (0,125 dan 0,125)