1.) Fitna adalah kata Arab dengan konotasi yang luas dari cobaan, penderitaan, atau kesusahan. Meskipun merupakan kata dengan implikasi sejarah yang penting, kata ini juga banyak digunakan dalam bahasa Arab modern tanpa konotasi sejarah yang mendasarinya.
2.) Dikatakan dalam al-Qur'an surat al-Anfal [8]: 73: “Adapun orang-orang kafir, sebagian mereka menjadi pelindung bagi sebagian yang lain. Jika kamu (hai kaum Muslim) tidak melaksanakan apa yang telah diperintahkan Allah itu niscaya akan terjadi kekacauan (fitnah) di muka bumi dan kerusakan yang besar”.
3.) Artinya: “Orang yang berbahagia adalah orang yang dijauhkan dari fitnah.
1.) Fitna adalah kata Arab dengan konotasi yang luas dari cobaan, penderitaan, atau kesusahan. Meskipun merupakan kata dengan implikasi sejarah yang penting, kata ini juga banyak digunakan dalam bahasa Arab modern tanpa konotasi sejarah yang mendasarinya.
2.) Dikatakan dalam al-Qur'an surat al-Anfal [8]: 73: “Adapun orang-orang kafir, sebagian mereka menjadi pelindung bagi sebagian yang lain. Jika kamu (hai kaum Muslim) tidak melaksanakan apa yang telah diperintahkan Allah itu niscaya akan terjadi kekacauan (fitnah) di muka bumi dan kerusakan yang besar”.
3.) Artinya: “Orang yang berbahagia adalah orang yang dijauhkan dari fitnah.
jawaban boleh ditulis setengah kalo kebanyakan :)