Nilai k positif agar persamaan kuadrat 4x2(pangkat) + 4(k-1)x + 25 = 0 mempunyai akar kembar..... a. 2 b. 4 c.5 d.6 e.7 catatan = yang 4x2 itu maksudnya 4x(pangkat)2
emimo
Karena punya akar kembar, lihat koefisien dan konstanta dari 4x² dan 25. Akarkan, maka : => 4x² + 4(k-1)x + 25 = 0 => (2x + 5)(2x + 5) = 0 (Buat menjadi pemfaktoran seperti ini karena yg ditanyakan => 4x² + 20x + 25 = 0 adanya akar kembar) Dilihat dari posisinya, 20x = 4(k - 1)x Maka k - 1 = 5, k = 6.
=> 4x² + 4(k-1)x + 25 = 0
=> (2x + 5)(2x + 5) = 0 (Buat menjadi pemfaktoran seperti ini karena yg ditanyakan
=> 4x² + 20x + 25 = 0 adanya akar kembar)
Dilihat dari posisinya,
20x = 4(k - 1)x
Maka k - 1 = 5, k = 6.
Semoga membantu