Konduksi adalah cara perpindahan panas melalui zat perantara, seperti benda padat. Konveksi adalah cara perpindahan panas yang disertai dengan perpindahan bagian zat perantaranya. Radiasi adalah cara perpindahan panas dengan pancaran yang tidak membutuhkan zat perantara.
Jawaban:
Konduksi adalah cara perpindahan panas melalui zat perantara, seperti benda padat. Konveksi adalah cara perpindahan panas yang disertai dengan perpindahan bagian zat perantaranya. Radiasi adalah cara perpindahan panas dengan pancaran yang tidak membutuhkan zat perantara.
Penjelasan:
Maaf Kalau Salah