Sebanyak 11,7 gram NaCl ( 58,5 gram/mol) dilarutkan dalam 100 gram air ( massa jenis air 1 gr/ mol). Hitunglah kemolaran, kemolalan dan fraksi mol larutan itu?
vitamaulida98
M = massa terlarut/mr zat terlarut . 1000/massa pelarut (gram) atau bisa juga dengan menggunakan rumus M = %massa.massajenis.10/mr
m (kemolalalan) = masaa terlarut/mr terlarut.1000/volume (ml)
X (fraksi mol) = mol terlarut/mol terlarut+mol pelarut
atau bisa juga dengan menggunakan rumus
M = %massa.massajenis.10/mr
m (kemolalalan) = masaa terlarut/mr terlarut.1000/volume (ml)
X (fraksi mol) = mol terlarut/mol terlarut+mol pelarut