Penjabaran
Diketahui :
f(x) = 3x-2
g(x) = 6x+1
Pertama kita cari dulu berapa gof-nya dengan mengganti x di dalam g dengan fungsi f(x)
gof(x) = g(f(x))
g(f(x))= 6(3x-2) +1
g(f(x)) = 18x -12 +1
g(f(x)) = 18x -11 = gof(x)
Hasil di atas adalah nilai gof(x) nya
Kedua, karena yang ditanyakan adalah gof(-1), ganti x nya dengan -1
gof(-1) = 18(-1) -11 = -18-11 = -29
Semoga membantu!!
" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2025 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Penjabaran
Diketahui :
f(x) = 3x-2
g(x) = 6x+1
Pertama kita cari dulu berapa gof-nya dengan mengganti x di dalam g dengan fungsi f(x)
gof(x) = g(f(x))
g(f(x))= 6(3x-2) +1
g(f(x)) = 18x -12 +1
g(f(x)) = 18x -11 = gof(x)
Hasil di atas adalah nilai gof(x) nya
Kedua, karena yang ditanyakan adalah gof(-1), ganti x nya dengan -1
gof(-1) = 18(-1) -11 = -18-11 = -29
Semoga membantu!!