Mardhaa
Kalimat yang predikatnya mendahului subjek contoh : Sedang bernyanyi adik / dilihat Sisi bulan purnama
0 votes Thanks 1
irpi
*Kalimat Ubahan karena Pola Urutan (Kalimat Inversi)* Kalimat inversi adalah kalimat yang memiliki pola susun terbalik dari pola normal (pola S-P) menjadi pola inversi (pola P-S). Kalimat inversi adalah kalimat yang predikatnya mendahuli subjek. Contoh: *Pola Kalimat Normal * Dewi lihat bulan purnama. S P O N V FN Pelaku Perbuatan Sasaran *Pola Kalimat Aktif (Transitif)* Dewi melihat bulan purnama. S P O N V FN Pelaku Perbuatan Sasaran
contoh : Sedang bernyanyi adik / dilihat Sisi bulan purnama
Kalimat inversi adalah kalimat yang memiliki pola susun terbalik dari pola normal (pola S-P) menjadi pola inversi (pola P-S). Kalimat inversi adalah kalimat yang predikatnya mendahuli subjek.
Contoh:
*Pola Kalimat Normal *
Dewi lihat bulan purnama.
S P O
N V FN
Pelaku Perbuatan Sasaran
*Pola Kalimat Aktif (Transitif)*
Dewi melihat bulan purnama.
S P O
N V FN
Pelaku Perbuatan Sasaran