1.Ratih menyiram tanaman di halaman rumahnya dengan menggunakan selang air selama 1 seperempat jam.Jika volume air yang dipakai untuk menyiram adalah 30 liter,hitunglah debit air yang keluar dari selang dalam satuan cm kubik/menit. 2.Sebuah ember diisi air keran yang memiliki debit 36 liter/menit.Setelah 300 detik,ember ter sebut terisi penuh air.Berapa volume air dalam ember yamg terisi penuh? 3.Pak Didik mempunyai sebuah kolam renang dengan panjang 12m,lebar 6m,dan kedalaman 1,5 m.Pak Didik menyalakan 2 buah keran untuk mengisi kolam tersebut.Debit air yang mengalir dari tiap keran adalah 1.500 dm kubik/menit.Berapa lama waktu yang diperlukan untuk mengisi setengah dari kolam tersebut?
2. d= 36liter/menit; t=300s= 5menit; v= d.t= 36.5= 180liter
3. vkolam= p.l.t= 12.6.1,5= 108m^2 -> 1/2 v= 54m^2
terdapat 2 kran, debit @1500dm^2/menit= 15m^2/menit
t= v/d= 54/(2.15)= 1,8 menit
semoga membantu :)