Menghitung beban dan kuasa pada hukum newton itu gimana? Makasih yang jawab :)) Tolong rumusnya yang jelas yaa :)
windandul
Rumus yang mendasari kerja dari tuas secara matematis dituliskan: B x lb = F x lk dengan: B = beban F = gaya kuasa lb = lengan beban (jarak antara titik beban sampai titik tumpu lk = lengan kuasa (jarak antara titik kuasa dengan titik tumpu) Kesimpulan dari rumus diatas adalah: Makin panjang lengan kuasa, makin kecil nilai gaya kuasa. Hal ini berarti gaya yang harus dikeluarkan untuk mengangkat beban lebih sedikit. Makin panjang lengan kuasa (lk) makin besar keuntungan mekanik, sehingga usaha makin mudah dilakukan KM = B/F = lk/lb Alat – alat yang bekerja berdasarkan prinsip tuas antara lain: