karena suhu Kelvin tidak menggunakan simbol derajat [o], tetapi cukup ditulis dengan K. Suhu paling rendah yang dapat dimiliki benda adalah –273oC. Dalam skala Kelvin, suhu –273oC sama dengan 0 K [nol mutlak]. Perlu diketahui, suhu skala Kelvin tidak mengenal suhu negatif.
Penjelasan:
Seperti uraian di atas, –273oC sama dengan 0 K atau 0oC = 273 K. Oleh karena itu, pada skala Kelvin titik lebur es 0oC diberi angka 273 K dan titik didih air 100oC diberi angka 373 ºK. Jadi,
Jawaban:
karena suhu Kelvin tidak menggunakan simbol derajat [o], tetapi cukup ditulis dengan K. Suhu paling rendah yang dapat dimiliki benda adalah –273oC. Dalam skala Kelvin, suhu –273oC sama dengan 0 K [nol mutlak]. Perlu diketahui, suhu skala Kelvin tidak mengenal suhu negatif.
Penjelasan:
Seperti uraian di atas, –273oC sama dengan 0 K atau 0oC = 273 K. Oleh karena itu, pada skala Kelvin titik lebur es 0oC diberi angka 273 K dan titik didih air 100oC diberi angka 373 ºK. Jadi,
0oC = 273 K dan 100oC = 373 K.
Dengan demikian,
tºC= [t+273º]K [4-1]