Pendinginan seusai berolah raga sangat penting, beberapa manfaat pendinginan:
1) Membuat tekanan darah dan suhu tubuh kembali normal setelah meningkat selama berolah raga.
2) Jika berhenti berolahraga secara tiba- tiba, otot-otot tubuh akan tetap berkontraksi padahal detak jantung sudah mulai melambat. Hal ini menyebabkan rasa pusing. Peregangan atau pendinginan akan membuat otot otot lemas secara bertahap seiring dengan melambatnya detak jantung. Sehingga akan tercapai keseimbangan tubuh seperti saat sebelum berolahraga.
Pemanasan diperlukan saat sebelum berolah raga, beberapa menfaat dari pemanasan:
1) Mempersiapkan otot otot dan sendi untuk menghadapi latihan fisik.
2) Meningkatkan detak jantung dan suhu tubuh secara bertahap.
53 votes Thanks 89
gintingbrigita1
Yang di tanya bukan manfaatnya atau tujuannya
adaldilapratama
udah nyerah nyari jawaban eh kemu juga akhirny
Pendinginan seusai berolah raga sangat penting, beberapa manfaat pendinginan:
1) Membuat tekanan darah dan suhu tubuh kembali normal setelah meningkat selama berolah raga.
2) Jika berhenti berolahraga secara tiba- tiba, otot-otot tubuh akan tetap berkontraksi padahal detak jantung sudah mulai melambat. Hal ini menyebabkan rasa pusing. Peregangan atau pendinginan akan membuat otot otot lemas secara bertahap seiring dengan melambatnya detak jantung. Sehingga akan tercapai keseimbangan tubuh seperti saat sebelum berolahraga.
Pemanasan diperlukan saat sebelum berolah raga, beberapa menfaat dari pemanasan:
1) Mempersiapkan otot otot dan sendi untuk menghadapi latihan fisik.
2) Meningkatkan detak jantung dan suhu tubuh secara bertahap.