Mengapa pembentukan urin berbeda di daerah panas dan dingin?
Benedikta
Karena terjadi perubahan suhu yang drastis antara daerah dingin dan panas. maka, kulit dengan cepat mengatur suhu dalam kulit dengan menyerap keringat atau mengeluarkan urine.
0 votes Thanks 1
FaJannina
Pada daerah panas produksi urine berkurang karena kadar air dalam tubuh sebagian di keluarkan melalui kelenjar keringat sedangkan pada daerah dingin kadar air dalam tubuh secara terpusat di bentuk menjadi urine