Mengapa pancasila sebagai dasar negara memiliki arti penting dalam mengatur pemerintahan negara?
ainunmubin08
Karena Pancasila Merupakan Sumber Dari Segala Sumber Hukum , karena pancasila membuat negara itu semakin kuat.
Begini maksudnya, negara itu akan kuat (tidak mudah terpecah belah dan tetap bersatu) apabila memiliki dasar/fundamen , sama halnya dengan suatu bangunan. Jika bangunan itu tidak memiliki pondasi maka tentu saja mudah runtuh
rara1999
karna nilai nilai yang terkandung dalam pancasila sudah termasuk dengan segala sesuatu dalam kaitannya kehidupan berbangsa dan bernegara. dimana, sebagai dasar negara pancasila yang digunakan untuk mengatur seluruh tatanan bangsa dan juga negara. segala sesuatu yang hubungannya dengan pelaksanaan sistem ketatanegaraan NKRI yang wajib atau harus berdasarkan Pancasila .dimana, ditegaskan dalam Ketetapan MPR NO.III/MPR/2000 menyatalan bahwa Pancasila menurutnya yaitu sebagai hukum dasar nasional
rara1999
selanjutnya dalam UU NO 12 Tahun 2011 TENTANG PEMBENTUKAN PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN bahwa Pancasila merupakan sumber dari segala sumber hukum negara
Begini maksudnya, negara itu akan kuat (tidak mudah terpecah belah dan tetap bersatu) apabila memiliki dasar/fundamen , sama halnya dengan suatu bangunan. Jika bangunan itu tidak memiliki pondasi maka tentu saja mudah runtuh