Nilai rasio jenis kelamin dari data penduduk di soal adalah 82,67 atau dibulatkan menjadi 83 penduduk laki-laki setiap 100 penduduk perempuan. Adapun nilai dependency ratio-nya adalah 389,29 atau jika dibulatkan untuk setiap 100 penduduk usia produktif (15-64 tahun) menanggung 390 penduduk usia tidak produktif (< 14 tahun dan > 65 tahun).
Catatan: Pembulatan jumlah manusia ke atas.
Penjelasan dengan langkah-langkah
Rasio jenis kelamin adalah nilai perbandingan jumlah penduduk pria terhadap 100 jumlah penduduk wanita di suatu daerah pada waktu tertentu. Maka dapat dirumuskan dengan persamaan:
[tex]\bf SR = \dfrac{\sum L}{\sum P}\times 100[/tex]
Keterangan:
SR = nilai rasio jenis kelamin.
L = penduduk laki-laki.
P = penduduk perempuan.
Dependency ratio merupakan nilai perbandingan antara jumlah penduduk tidak produktif terhadap 100 jumlah penduduk usia produktif di suatu daerah pada waktu tertentu. Persamaannya:
[tex]\bf DR =\dfrac{\sum P_1+\sum P_3}{\sum P_2}\times 100[/tex]
Verified answer
Nilai rasio jenis kelamin dari data penduduk di soal adalah 82,67 atau dibulatkan menjadi 83 penduduk laki-laki setiap 100 penduduk perempuan. Adapun nilai dependency ratio-nya adalah 389,29 atau jika dibulatkan untuk setiap 100 penduduk usia produktif (15-64 tahun) menanggung 390 penduduk usia tidak produktif (< 14 tahun dan > 65 tahun).
Catatan:
Pembulatan jumlah manusia ke atas.
Penjelasan dengan langkah-langkah
Rasio jenis kelamin adalah nilai perbandingan jumlah penduduk pria terhadap 100 jumlah penduduk wanita di suatu daerah pada waktu tertentu. Maka dapat dirumuskan dengan persamaan:
[tex]\bf SR = \dfrac{\sum L}{\sum P}\times 100[/tex]
Keterangan:
Dependency ratio merupakan nilai perbandingan antara jumlah penduduk tidak produktif terhadap 100 jumlah penduduk usia produktif di suatu daerah pada waktu tertentu. Persamaannya:
[tex]\bf DR =\dfrac{\sum P_1+\sum P_3}{\sum P_2}\times 100[/tex]
Keterangan:
Belum produktif.
Produktif.
Sudah tidak produktif
Diketahui:
P₁ = 6000.
P₂ = 24000.
P₃ = 7500.
Ditanyakan:
Penyelesaian:
Langkah 1
Perhitungan SR.
[tex]\begin{array}{ll}\sf SR &\sf = \dfrac{\sum L}{\sum P}\times 100\\\\&\sf = \dfrac{L_1+L_2+L_3}{P_1+P_2+P_3}\times 100\\\\&\sf = \dfrac{4500+20000+6500}{6000+24000+7500}\times 100\\\\&\sf = \dfrac{31000}{37500}\times 1000\\\\&\sf = 82,67.\end{array}[/tex]
Langkah 2
Perhitungan dependency ratio.
[tex]\begin{array}{ll}\sf DR &\sf = \dfrac{(L_1+P_1)+(L_3+P_3)}{L_3+P_3}\times 100\\\\&\sf = \dfrac{(4500+6000)+(6500+7500)}{20000+24000}\times 100\\\\&\sf = \dfrac{54500}{14000}\times 100\\\\&\sf = 389,29.\end{array}[/tex]
Pelajari lebih lanjut
https://brainly.co.id/tugas/53493785
https://brainly.co.id/tugas/53372907
https://brainly.co.id/tugas/53552571
______________
Detail jawaban
Kelas : XI
Mapel : Geografi
Bab : 2 - Antroposfer
Kode : 11.8.2