" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
2Log3 = m
3Log5 = n
angka yang sama adalah 3, maka kita ubah keduanya menjadi 3log
3Log5 = n (tetap)
3Log2 = 1/m
karena ada rumus
aLogb = c
bLoga = 1/c
= 8Log18
= Log18 : Log8
Belum ada angka pasti sebelum log, karena yang kita ketahui adalah 3Log, kita masukkan angka 3 didepannya.
= 3Log18 : 3Log8
= 3Log(3×3×2) : 3Log(2×2×2)
Jabarkan
= [3Log3 + 3Log3 + 3Log2] : [3Log2 + 3Log2 + 3Log2]
= [1 + 1 + 1/m] : [ 1/m + 1/m + 1/m]
= (2m+1)/m : 3/m
= (2m+1)/m × m/3
= (2m+1)/3