Lingkaran disamping berpusat di O. jika sudut OAB = 38° maka besar sudut CDE adalah
Diana33pertiwi
Ini soal lingkaran, yakni hubungan sudut pusat lingkaran dengan sudut kelilingnya yg menghadap busur yg sama : Jika menghadap busur yang sama sudut pusat 2 x sudut kelilingnya. jadi, karena diketahui < OAB = 38 derajat dan merupakan sudut keliling < pusat BOE = 38 x 2 = 76 derajat, dan < BOE berhubungan dengan <COE= saling pelurus jadi, <COE = 180- <BOE = 180 - 76 = 104 derajat dan < CDE berhubungan dengan < COE = menghadap busur yang sama , maka < CDE merupakan sudut keliling dg sudut pusatnya <COE, < CDE = 104 : 2 = 52 derajat, semoga bisa membantu ya, jgn lupa like & jadikan yg terbaik,thanks
Jika menghadap busur yang sama sudut pusat 2 x sudut kelilingnya.
jadi, karena diketahui < OAB = 38 derajat dan merupakan sudut keliling
< pusat BOE = 38 x 2 = 76 derajat,
dan < BOE berhubungan dengan <COE= saling pelurus
jadi, <COE = 180- <BOE
= 180 - 76 = 104 derajat
dan < CDE berhubungan dengan < COE = menghadap busur yang sama , maka < CDE merupakan sudut keliling dg sudut pusatnya <COE,
< CDE = 104 : 2 = 52 derajat,
semoga bisa membantu ya, jgn lupa like & jadikan yg terbaik,thanks