Misalnya didalam lambung si X terdapat Asam Klorida 0,365gr/L . jika setiap orang menghasilkan larutan HCl sebanyak 3 liter perhari, tentukan berapa butir pil anti asam yang mengandung 260 mg Al(OH)3 perbutirnya untuk menetralkan asam tersebut ! Reaksinya Al(OH)3(s) + 3HCl(aq) ---> AlCl3(aq) + 3H2O(l)
NellaELF
1 liter HCl = 0,365 gr 3 liter HCl = 1,095 gr Untuk menetralkannya dibutuhkan Al(OH)3 dengan massa yang sama dengan atau lebih dari massa HCl, karena perbutir Al(OH)3 = 0,26 gr, maka 1,095/0,26 = 4,2 butir
3 liter HCl = 1,095 gr
Untuk menetralkannya dibutuhkan Al(OH)3 dengan massa yang sama dengan atau lebih dari massa HCl,
karena perbutir Al(OH)3 = 0,26 gr, maka 1,095/0,26 = 4,2 butir
Jadi dibutuhkan >4 butir Al(OH)3